— —
PANDUAN TELAH DIPERBAHARUI
Mudahnya pelaporan SPT melalui efiling
Untuk menyampaikan SPT Tahunan, adalah dengan menggunakan efiling , yaitu cara penyampaian SPT Tahunan secara elektronik yang dilakukan secara online dan real time melalui website Direktorat Jenderal Pajak
Tahapan menyampaikan SPT adalah :
1. Memiliki eFIN , selengkapnya tentang eFIN
2. Setelah memiliki eFIN, registrasi ke https://djponline.pajak.go.id/registrasi
3. Selanjutnya tinggal melaporkan SPT anda secara online
Untuk Panduan update 2016 klik Link
a. Buka Website DJP di
https://djponline.pajak.go.id/account/login
Kemudian login
b. Pilih Buat SPT
c. Isi Formulir
untuk saat ini efiling pada website DJP baru bisa digunakan untuk Formulir
SPT Tahunan 1770S dan SPT Tahunan 1770 SS
d. Isikan identitas SPT
e. Isi data Formulir II, Formulir I, dan Induk
f. Setelah terisi, masuk tahapan kirim, yaitu klik kode verifikasi, kode verifikasi akan dikirim kan melalui Email (saat ini baru bisa melalui email)
g. Cek email dan masukkan kode verifikasi
Lapor SPT Tahunan (Online) - Update 2015
Mudahnya pelaporan SPT melalui efiling
Untuk menyampaikan SPT Tahunan, adalah dengan menggunakan efiling , yaitu cara penyampaian SPT Tahunan secara elektronik yang dilakukan secara online dan real time melalui website Direktorat Jenderal Pajak
Tahapan menyampaikan SPT adalah :
1. Memiliki eFIN , selengkapnya tentang eFIN
2. Setelah memiliki eFIN, registrasi ke https://djponline.pajak.go.id/registrasi
3. Selanjutnya tinggal melaporkan SPT anda secara online
Untuk Panduan update 2016 klik Link
a. Buka Website DJP di
https://djponline.pajak.go.id/account/login
Kemudian login
DJP Online Lapor Pajak |
Tampilan Depan efiling |
b. Pilih Buat SPT
Urutan efiling |
c. Isi Formulir
untuk saat ini efiling pada website DJP baru bisa digunakan untuk Formulir
SPT Tahunan 1770S dan SPT Tahunan 1770 SS
Pengisian SPT Online |
d. Isikan identitas SPT
1770S isi SPT online |
e. Isi data Formulir II, Formulir I, dan Induk
1770S isi SPT online |
1770S isi SPT online |
1770S isi SPT online |
1770S isi SPT online |
f. Setelah terisi, masuk tahapan kirim, yaitu klik kode verifikasi, kode verifikasi akan dikirim kan melalui Email (saat ini baru bisa melalui email)
1770S isi SPT online |
1770S isi SPT online |
g. Cek email dan masukkan kode verifikasi
Kode Verifikasi SPT Online |
1770S isi SPT online |
1770S isi SPT online |
h. Bukti penerimaan SPT akan dikirim ke email anda, dengan begitu SPT Tahunan anda telah dilaporkan sehingga tidak perlu menyampaikan lg berkas fisik SPT ke KPP
Tanda Terima SPT Online |
Semoga bermanfaat